OHM group

Loading

Private JLPT N5-N1

Kelas Private

Kelas ini diperuntukkan bagi siswa yang ingin mengikuti kelas bahasa Jepang secara privat. Kelas diadakan secara online menggunakan ZOOM premium. 90 menit per pertemuan, 2 kali pertemuan/minggu, 12 jam pertemuan per bulan. Privat bisa sendiri, berdua atau bertiga!

Siswa bisa memilih kelas sesuai dengan kemampuan siswa. Jadi gak mesti dari dasar/beginner ya. Mina san bisa memilih HARI dan JAM KELAS dengan sangat flexible.
Bisa mulai kelas PRIVAT ONLINE dari Senin Pagi sampai Sabtu Sore (3 jam perminggu/12 jam perbulan).

    PAGE TOP